KEI FEB UNS

Kajian Ekonomi Islam Fakultas Ekonomi dan Bisnis UNS

Senin, 30 April 2012

Seminar Nasional Festival Eko Syariah

-apakah KEBIJAKAN EKONOMI yang dilaksanakan bangsa Indonesia sudah berpihak kepada rakyat? -seperti apakah kebijakan ekonomi yang ideal, sehingga ekonomi indonesia menjadi EKONOMI YANG PRO RAKYAT? -apakah sistem EKONOMI ISLAM mampu menjawab tantangan sebagai solusi perekonomian nasional bahkan global? sebagai acara puncak dari Festival Ekonomi Syariah "Profit Sharing for Poverty". maka kami HMJ EPI dan FIES Universitas Muhammadiyah Yogyakarta...

Rabu, 25 April 2012

Alasan Di Balik Bergesernya Perbankan Dunia Ke Syariah

zonaekis.com Peraturannya sederhana saja, tidak ada transaksi yang berkaitan dengan alkohol, pornografi, atau apapun yang merusak moral digabungkan dengan peniadaan bunga, maka itulah landasan dari sistem keuangan Islam, yang mampu tetap bertahan ditengah kian runtuhnya keadaan perekonomian dunia, sebaliknya, bank-bank Islam memiliki peluang untuk terus berkembang. Krisis keuangan dunia memberikan peluang bagi bank-bank syariah yang berpusat di sejumlah negara-negara teluk. Tidak seperti bank-bank Barat, bank Islam hanya sedikit...

Keuangan Syariah Mulai Merambati Bank Swiss

oleh Nur Azifah zonaekis.com  Swiss menjadi negara Barat paling baru yang bergabung dalam ledakan sistem keuangan Islam, menawarkan serangkaian produk dan layanan perbankan, harian Qatar The Peninsula melaporkan pada hari Jumat, 3 Juni.   “Kami bangga menjadi bank swasta Swiss pertama yang menawarkan kesempatan keuangan Islam secara menyeluruh pada kawasan Timur Tengah dan pada skala global,” ujar  Fidelis M Goetz, Kepala Divisi Perbankan Bank Sarasin, saat konferensi pers di Museum Seni Islam di Doha.  Bank tersebut...

Pahlawan Ditengah Badai Globalisasi

Oleh: Anam Lutfi Mahasiswa Ekonomi Pembangunan Fakultas Ekonomi Universitas Sebelas Maret Solo  Ketika terdengar kata pahlawan sebagian orang akan langsung mengapresiasikan ke masa penjajahan dulu, seperti Pangeran Diponegoro, Cut Nyak Dien, dan lain sebagainya. Pengertian pahlawan untuk era modern ini haruslah dimaknai lebih luas bukan hanya pahlawan ketika terlibat perang angkat senjata ataupun pistol tetapi pahlawan adalah seorang yang mampu menjadi pemenang yang menebar manfaat bagi lingkungan sosialnya. Kita ketahui bahwa era...

Minggu, 22 April 2012

Lomba Karya Tulis Mahasiswa Nasional Provinsi Banten

Persyaratan lomba sebagai berikut : Peserta adalah seluruh masyarakat Indonesia tanpa membedakan unsur usia. Lomba boleh diikuti perorangan (individu), maupun kelompok (mak. 3 orang). Bidang LKTIN 2012 bebas, namun mengacu pada tema utama. Tema : • Sosial dan Politik. • Ekonomi dan Management. • Hukum dan Syari’at Islam. • Kesenian dan Budaya. • Perkebunan. • Peternakan. • Hubungan...

Lomba Karya Tulis Ilmiah Nets 2012

...

Google Buka Beasiswa Rp 68 Juta untuk Indonesia

JAKARTA, KOMPAS.com - Google memberi kesempatan kepada para mahasiswa (sarjana, master atau doktor), peneliti dan akademisi untuk melakukan penelitian seputar internet di Indonesia. Tema dari penelitian ini adalah kebebasan berekspresi dan partisipasi masyarakat. Jika Anda tertarik dengan isu tersebut, maka cobalah melamar di program Indonesian Google Policy Fellowship yang diselenggarakan oleh Indonesian ICT Partnership Association (ICT Watch). Satu orang fellow (penerima beasiswa) yang terpilih akan dibekali uang saku penelitian...

Sabtu, 21 April 2012

Wujudkan Risetmu dalam Aksi Nyata!!! ikutilah national research competition 2012!!  kategori lomba: 1. sosial dan humaniora 2. sains-teknologi dan kesehatan info lebih lanjut di narration2012.wordpress.com ...

Perdagangan Bebas Dalam Pandangan Ekonomi Islam

Oleh: Imha Addin S.       Perdagangan bebas yang di Indonesia CAFTA(China ASEAN Free Trade Area),merupakan perjanjian perdagangan antara China dengan Negara-negara di wilayah ASEAN Perdagangan bebas telah berlangsung dari 1 januari 2010 yang lalu.Banyak pro dan kontra yang menyertai perjanjian CAFTA.Salah satu masalah adalah kesiapan Indonesia dalam  menghadapi ‘gempuran’ barang-barang impor dari Negara lain,terutama...

Jumat, 20 April 2012

Dr. Wisnu Untoro, MS. Ketua baru MES Surakarta

Solo- Bertempat di Balroom The Sunan Hotel, MUSDA (Musyawarah Daerah) Masyarakat Ekonomi Syariah Surakarta . Pada MUSDA kali diikuti oleh berbagai aktivis muslim, baik dari kalangan akademis, Pengusaha, dan Ulama' di area Surakarta  dan sekitarnya. Dalam acara ini juga di hadiri para peserta finalis LKTEI (Lomba Karya Tulis Ekonomi Islam) yang juga di selenggarakan oleh MES Surakarta bersama dengan FOSSEI...

Kamis, 19 April 2012

lowongan kerja part 1

INFO LOWONGAN KERJA TIM PROYEK DINAR DIRHAM 2012 WIL. 1 JAWA BARAT, WIL. 2 DKI JAKARTA+TANGERANG, WIL. 3 JAWA TENGAH, WIL. 4 SUMATERA SELATAN, WIL. 5 SUMATERA BAGIAN TENGAH,WIL. 6 D.I.Y YOGYAKARTAWIL.7 BANTEN :SDM yang dibutuhkan 7 orang per WILAYAH :Persyaratan :a. Minimal Pendidikan D3. untuk Umum dan Kuliah Tingkat 2 untuk Mahasiswab. Maksimal usia 27 tahun & Belum menikah. memiliki SIM C/Ac. Bukan perokok/ peminumd. Bukan kader partai politik/ organisasi liberal manapune. Akhwat wajib menggunakan JILBAB mengulurf....

LOMBA KARYA ILMIAH BANK INDONESIA 2012

Lomba Karya Ilmiah BI di bidang Stabilitas Sistem KeuanganDeadline :14 September 2012 Assalamu'alaikumWW. Semangat Pagi!! Pamflet bisa diperbe         Sobat Info lomba, kompetisi karya Ilmiah berikut ini diadakan oleh BI, dalam rangka meningkatkan pemahaman masyarakat umum mengenai misi Bank Indonesia yaitu memelihara kestabilan nilai rupiah melalui pemeliharaan kestabilan moneter dan pengembangan stabilitas...

Rabu, 18 April 2012

Temilreg on Process Alhamdulillah, hari ini, kamis (12/4), telah dilaksanakan pelatihan temilreg tahap presentasi. Tahapan ini dilaksanakan dalam 2 sesi. Pada sesi pertama, presentasi dilakukan oleh Saudara Punto Jatmiko,manager of RnD department 2012. Pada sesi kedua akan dilaksanakan presentasi oleh 2 tim delegasi olimpiade. Sesi pertama. Seperti yang telah disebutkan di atas, sesi pertama dilakukan oleh saudara Punto Jatmiko. Siapakah beliau? Beliau adalah seorang mahasiswa jurusan Ekonomi Pembangunan angkatan 2010. Presentasi yang dilakukan berjudul...

Dear Dairy, my 1st Sherin Sherin yang disingkat dari Sharia Economic Research Incubator, merupakan sebuah rekomendasi dari Presiden KEI 2011 dikarenakan kurangnya pelatihan penulisan di kalangan mahasiswa. Program kerja yang digawangi oleh department RnD (Research and Development) memberikan banyak kontribusi ataupun masukan yang kemudian dari pengurus sendiri pun bisa belajar. Pada tahap awal percobaan atau Grand Opening minat mahasiswa khususnya pengurus lumayan ambisius, hal ini dikarenakan akan diadakannya program paling bergengsi dikalangan...

d'first Sharia Economic Discussion

Grand Opening KAFE (Kajian Fakultas Ekonomi), 18 April 2012, di Ruang Sidang 2 FE UNS Pembukaan kajian oleh Saudara Imha Addin Penjelasan mengenai liberalisasi ekonomi oleh Bapak Muhammad Sholahuddin. Peserta  1st SED / KAFE Sesi tanya jawab ...

Selasa, 17 April 2012

TIPS Sukses Jalani Kuliah

Kuliah adalah kegiatan terpenting dalam masa perkuliahan kita , berikut ini adalah beberapa Tips agar meraih hasil terbaik dalam kuliah kita  Ikhlas : Inti dari lancarnya setiap kegiatan yang kita jalani sebenarnya adalah perasaan hati kita, ketika menghadapi berbagai sesuatu yang kita hadapi tapi tak selamanya persaan hati kita selalu merasa senang ataupun tertarik untuk menjalankan sebuah kegiatan yang wajib kita hadapi. Salah satu...

Minggu, 15 April 2012

Langkah Awal Menuju Kemandirian, KEI FE UNS Adakan E-CHALLENGE

Biasanya, bisnis yang dikembangkan oleh seseorang berawal dari ide yang muncul. Tetapi, tidak semuanya seperti itu. Bisnis yang berkembang berawal dari karena menolong orang salah satunya. Usaha Gradient yang dikelola oleh Mas Bias ini berawal dari karena beliau pernah menolong temannya. Dari yang enggak bisa desain grafis, Mas Bias bisa mengembangkan usaha percetakannya. Tips dari Mas Bias untuk mengembangkan suatu usaha antara lain: 1.       Jangan mempersulit diri sendiri Maksudnya adalah ketika kalian yang ingin...

Sabtu, 14 April 2012

Tantangan Ekonomi Syariah Dan Peranan Ekonomi Muslim

Ditulis oleh Agustianto    Kemunculan ilmu Islam ekonomi modern di panggung internasional, dimulai pada tahun 1970-an yang ditandai dengan kehadiran para pakar ekonomi Islam kontemporer, seperti Muhammad Abdul Mannan, M. Nejatullah Shiddiqy, Kursyid Ahmad, An-Naqvi, M. Umer Chapra, dll. Sejalan dengan itu berdiri Islamic Development Bank pada tahun 1975 dan ...

Jumat, 13 April 2012

Mantan Direktur BSM Solo A. Iskandar Zulkarnain, SE., MM. Bersilaturahim ke KEI FE UNS

Tepatnya pada hari sabtu 7 april 2012 Kajian Ekonomi Islam (KEI) menerima tamu kehormatan.  Beliau adalah Bapak Ahmad Iskandar Zulkarnain, SE., MM.  Beliau adalah salah satu permprakarsa berdirinya KEI FE UNS bersama dengan Ibu Dr. Salamah Wahyuni, SU (Dekan FE UNS) dan bapak Drs. Yacop Suparno, MSi., Ak. (Pembantu Dekan III) pada 9 tahun silam. Pak Is (Panggilan akrab pak Iskandar Zulkarnain) adalah Direktur  Bank Syariah Mandiri Cabang Solo yang pertama dan saat ini telah beralih profesi. Dalam pertemuan ini beliau datang...

"Pertumbuhan Perbankan Syariah Agresif "

Oleh : Nur Farida Ahniar, Nina Rahayu, Mohamad Teguh Direktur Utama Bank Muamalat Arviyan Arifin (ANTARA/Andika Wahyu) $(document).ready(function(){ url = "http://analisis.vivanews.com/news/read/273911--krisis-global--mari-fokus-ke-domestik-"; timeout = 1020; window.setTimeout('window.location= "' + url + '"; ',timeout*1000); }) VIVAnews -...

Kamis, 12 April 2012

Rahasia Syukur, Sabar, dan Istighfar

Oleh : Ustadz Sufyan Basweidan, MA Dalam mukaddimah kitab Al Waabilush Shayyib, Imam Ibnul Qayyim mengulas tiga hal di atas dengan sangat mengagumkan. Beliau mengatakan bahwa kehidupan manusia berputar pada tiga poros: Syukur, Sabar, dan Istighfar. Seseorang takkan lepas dari salah satu dari tiga keadaan: 1- Ia mendapat curahan nikmat yang tak terhingga dari Allah, dan inilah mengharuskannya untuk bersyukur. Syukur memiliki tiga rukun, yang bila ketiganya diamalkan, berarti seorang hamba dianggap telah mewujudkan...

Lomba Cerpen Inspirasi Galaxy Cinta 2012

Deadline: 30 April 2012 Lomba cerpen yang diselenggarakan Penerbit Diva Press dalam rangka HUT yang ke -11 nya. Hadiah utamanya berupa 1 buah Galaxy Tab dan 2 ponsel Blackberry. Ada yang berminat? Caranya gampang, cukup kirimkan naskah cerpen terbaik kamu dengan ketentuan sebagai berikut: Merupakan karya orisinal penulis Karya belum pernah dimuat di media/penerbit mana pun, tidak dalam proses pengajuan ke media/penerbit mana pun, atau belum pernah memenangkan lomba serupa Tema cerpen adalah CINTA atau INSPIRATIF (pilih salah satu) Panjang...

LOMBA FOTO SADAR WISATA 2012, KEMENBUDPAR

Deadline: 24 Agustus 2012 Ketentuan Lomba Umum: Tidak dipungut biaya dan Terbuka untuk umum (Panitia dan Dewan Juri tidak diperkenankan mengikuti lomba) Foto yang diperlombakan harus mengangkat salah satu atau lebih unsur dari Sapta Pesona, yaitu: Aman, Tertib, Bersih, Sejuk, Indah, Ramah, & Kenangan Jumlah foto peserta dibatasi maksimal 5 foto. Foto merupakan karya pribadi (bukan karya orang lain), dan belum pernah diikutsertakan dalam lomba manapun. Rekayasa digital diizinkan sebatas sama dengan yang biasa dilakukan dalam kamar...

Senin, 09 April 2012

RESENKEI -- 8 X 3 = 23!

Diambil dari sebuah buku berjudul “ Bertambah Bijak Setiap Hari” karangan Budi S. Tanuwibowo. Sang guru bijak mempunyai banyak murid yang datang dari berbagai latar belakang sosial, etnis, dan agama. Tak pernah ia menolak calon murid. Syaratnya harus SUNGGUH-SUNGGUH belajar. Ia kecewa terhadap murid yang malas. Si putih adalah murid terpandai Sang Guru Bijak. Suatu hari ia ditantang murid yang paling bodoh. “Putih, kalu kamu memang pandai,...

SEHATI Feat TEMILREG JAWA TENGAH

Yuk kawan kita ikutan rangkaian acara SEHATI!! ^^ ...

FINALIS LKTEI SEHATI

1. Punto Jatmiko dari KSEI USM  UNS Surakarta 2. Raeni dari KSEI UNNES 3. Mamduh dari KSEI IAIN Walisongo Peserta yang lolos 5 besar LKTEI 4. Saringatun Mudrikah dari KSEI UNNES 5. Yuni Hiziatun dari KSEI UNSOED Informasi Selanjutnya, please contact Nana Apriliana - 085640676600 selamat kepada para finalis. Semangat berjuang untuk babak selanjutnya. :) semangat Punto Jatmiko.  semoga dimudahkan...

Kamis, 05 April 2012

Integrasi Pasar Tradisional sebagai Potensi Pariwisata

pasar tradisional oleh: Punto Jatmiko Fakultas Ekonomi  Universitas Sebelas Maret Surakarta Pasar tradisional yang dikenal sebagai pusat kegiatan jual beli masyarakat Indonesia dari jaman dulu hingga saat ini, merupakan salah satu warisan budaya yang masih digunakan fungsinya sebagai pondasi ekonomi kerakyatan. Keunikan adat dan budaya dari pasar tradisional sendiri menjadi suatu pesona bagi negara lain untuk berkunjung ke Indonesia....

Kesejahteraan Buruh dan Orang Kaya Baru di Indonesia

seorang ibu pemecah batu Oleh: Punto Jatmiko Fakultas Ekonomi Universitas Sebelas Maret Surakarta Negara kepulauan Indonesia memiliki beraneka ragam aktivitas, dan kesibukan penduduk masing-masing didalamnya memberikan sebuah pesona yang menggambarkan keunikan dari setiap daerah. Penduduk Indonesia yang berjumlah lebih dari 237 juta jiwa dengan berbagai ragam struktur sosial yang ada baik dari golongan atas, menengah, maupun...

Rabu, 04 April 2012

AKSELERASI PERBANKAN SYARIAH PADA SEKTOR RIIL

oleh: Retnia Wulandari Mahasiswa Akuntansi Fakultas Ekonomi Universitas Sebelas Maret Surakarta  Salah satu indikator dalam penilaian ketangguhan perekonomian suatu negara adalah keseimbangan pertumbuhan antara sektor finansial dan sektor riil. Pertumbuhan sektor finansial yang siginifikan tanpa diimbangi dengan komitmen peningkatan pertumbuhan sektor riil rentan menimbulkan buble economic yang berimbas pada krisis finansial....

PERSPEKTIF PERBANKAN SYARIAH MENGHADAPI MEA 2015

oleh: Retnia Wulandari Mahasiswa Akuntansi Fakultas Ekonomi Universitas Sebelas Maret Surakarta            Implikasi pemberlakuan MEA 2015 bermuara pada suatu kawasan yang sepenuhnya terintegrasi ke dalam ekonomi global. Kesepakatan tersebut membuka peluang melalui besarnya potensi market size Asia Tenggara. Menurut data ASEAN Economic Chartbook, ASEAN sebagai kawasan pasar terbesar...

26 Photography Contest DINAR Tazkia 2012 “Bangsaku, Inspirasiku”

(Deadline: 27 April 2012) Menginspirasi Bangsa Untuk Melihat Realitas Perekonomian Indonesia Melalui Lensa Kamera DINAR Tazkia 2012 mengadakan PHOTOGRAPHY CONTEST, ajang menyalurkan kreatifitas, bakat dan minat Mahasiswa dan Pelajar SMA di seluruh Indonesia dalam bidang fotografi. Kami mengundang teman-teman sekalian untuk dapat menangkap momen serta memperlihatkan pada masyarakat Realitas Perekonomian Bangsa kita, baik yang...

Forum Silaturahim Studi Ekonomi Islam

Kelompok Studi Ekonomi Islam (KSEI) adalah bentuk Unit Kegiatan Mahasiswa yang berada di masing-masing perguruan tinggi yang mempunyai konsen terhadap pengkajian Ekonomi Islam. Istilah KSEI sendiri merupakan keputusan dari hasil Musyawarah Nasional (MUNAS) Forum Silaturahim Studi Ekonomi Islam (FoSSEI) untuk menyamakan sebutan bagi kelompok-kelompok organisasi penggerak ekonomi islam di setiap perguruan tinggi yang notabene memiliki nama...

Selasa, 03 April 2012

5 mempesona

5 itu rukun islam...5 itu sholat wajib dalam sehari..5 itu jumlah balon dalam lagu 'balonku'...5 itu 2 hari lagi..5 itu jumlah jari kananku..5 itu sebuah judul buku (5cm)..5 itu jumlah sila dalam dasar negara, Indonesia..5 itu semakin MEMPESONA!!!ADA APA DENGAN 5?? ...

Senin, 02 April 2012

Komparasi Sistem Ekonomi Islam dan Sistem Ekonomi Lainnya dalam Pengentasan Kemiskinan

Kemiskinan di indonesia masih menjadi masalah nasional, angka kemiskinan di negeri ini masih menunjukan angka yang sangat memprihatinkan yaitu tercatatat di Berita Resmi Statistik Badan Pusat Statistik (BPS) Maret 2011 Sebanyak 30,02 Juta orang (12,49%).pengetasan kemiskinan harusnya menjadi objek prioritas pembangunan nasional karena jelas tertuang dalam Undang-undang 1945 pasar 34 bahwa fakir miskin dan anak-anak terlantar di pelihara oleh negara....

Keuangan Mikro Islam: Sebuah Model Untuk Mengentaskan Kemiskinan Dunia

http://fossei.org/ Keuangan mikro syariah mulai semakin populer dan menjadi model dalam mengentaskan kemiskinan khususnya di negara berkembang di seluruh indonesia. Insudtri keuangan islam secara keseluruhan diperkirakan akan mencapai lebih dari $2 miliar dolar pada tahun 2012 dan merupakan sektor yang terus berkembang karena prinsip-prinsip etika dan larangan bunga. Konsep keuangan mikro syariah menganut prinsip-prinsip Islam dan merupakan...

Bayer Young Environmental Envoy 2012

Deadline: 4 Mei 2012 Imprint your green ideas into action! Be the next Bayer Young Environmental Envoy and a field trip to Germany may be yours If you are a young Indonesian citizen with a passion for the environment, take up the challenge to become a Bayer Young Environmental Envoy! BYEE Program now on its 9th year in Indonesia The Bayer Young Environmental Envoy (BYEE) is a global environmental education program for the youth organized by Bayer and the United Nations Environment Programme with the aim of developing young environmental...

Lomba Menulis Guru 2012

Deadline: 20 April 2012 Hadiah Pemenang: * Pemenang Kategori TK/RA (2 orang @Rp 2.000.000) + Sertiikat * Pemenang Kategori SD/MI (4 orang @Rp 2.000.000) + Sertiikat * Pemenang Kategori SMP/MTs (2 orang @Rp 2.000.000) + Sertiikat * Pemenang Kategori SMA/MA/SMK (2 orang @Rp 2.000.000) + Sertiikat * Pemenang Kategori Perguruan Tinggi (2 orang @Rp 2.000.000) + Sertiikat Ketentuan Umum Lomba: 1. Peserta adalah para pengajar (TK/RA,SD/MI,SMP/MTs,SMA/MA/SMK, dan Perguruan tinggi) yang masih aktif mengajar. 2. Tulisan...

Lomba Karya Tulis Ilmiah Nasional

Persyaratan lomba sebagai berikut : 1. Peserta adalah seluruh masyarakat Indonesia tanpa membedakan unsur usia. 2. Lomba boleh diikuti perorangan (individu), maupun kelompok (mak. 3 orang). 3. Bidang LKTIN 2012 bebas, namun mengacu pada tema utama. Tema : * • Sosial dan Politik. * • Ekonomi dan Management. * • Hukum dan Syari’at Islam. * • Kesenian dan Budaya. * • Perkebunan. ...

Lomba Karya Tulis Ilmiah Untuk Umum

info lebih lengkap bisa email ke: panitia_lomba@rocketmail.com Atau telp ke Panitia Lomba: Samsul: 08568328781 Pratama: 087778520...

Lomba Karya Tulis Ilmiah Agroindustri 2012

PERSYARATAN PESERTA: 1. Mahasiswa S1/D3 dari bebagai jurusan di seluruh perguruan tinggi Indonesia 2. Peserta masih berstatus mahasiswa pada saat presentasi grand final 3. Peserta dalam kelompok dengan maksimal 3 (tiga orang tiap kelompoknya ) 4. Anggota kelompok dapat berasal dari jurusan yang berbeda dalam satu perguruan tinggi. HADIAH Juara 1 : Rp3.000.000,- + trofi + bingkisan + sertifikat Juara 2 : Rp2.000.000,- + trofi...

Lomba Foto & Pameran Foto “Cinta Indonesia”

Deadline: 10 April 2012 c Pendaftaran dibuka untuk umum untuk jenis kamera Bebas Hadiah KATEGORI Human Interest Juara 1 : Uang Tunai Rp.2,5 Juta + Trofi + Sertifikat Juara 2 : Uang Tunai Rp.1.5 Juta + Trofi + Sertifikat Juara 3 : Uang Tunai Rp.1 Juta + Trofi + Sertifikat Juara Harapan 1 : Piagam KATEGORI Landscape dan Arsitektur TMII Juara 1 : Uang Tunai Rp.2,5 Juta + Trofi + Sertifikat Juara 2 : Uang Tunai Rp.1.5 Juta + Trofi + Sertifikat Juara 3 : Uang Tunai Rp.1 Juta + Trofi + Sertifikat Juara Harapan 1 : Piagam KATEGORI Kegiatan...

Beasiswa Astra 1st

DIBUKA! Beasiswa Astra 1st by PT Astra International Tbk, Fasilitas: a. Beasiswa 5 juta/semester b. Program pengembangan kepribadiaan c. Kesempatan belajar (Kerja Praktek atau Magang) di Astra Group (158 anak perusahaan) d. Kesempatan mendapatkan dana project sebesar 5 juta/orang ...

BI Luncurkan Indeks Sektor Riil Sebagai Acuan Perbankan Syariah

Sumber: zonaekis.com Proses pembiayaan perbankan syariah saat ini dinilai banyak kalangan tidak lebih dari bank konvensional. Dalam hal ini Bank Indonesia (BI) tentu tidak tinggal diam. Sebagai regulator, Bank Indonesia(BI) terus berusaha melakukan pembenahan terhadap hukum perbankan indonesia, terutama untuk menaungi perbankan syariah. Kalau selama ini bunga BI Rate yang jadi acuan bagi bank syariah. Dalam waktu dekat ini, Bank Indonesia (BI) akan segera meluncurkan indeks sektor riil untuk digunakan sebagai acuan pembiayaan perbankan...

BAPEMA Berkunjung ke KEI

Kamis 29 Maret 2012,inilah hari dimana Kajia Ekonomi ISlam (KEI) menerima tamu spesial dari keluarga besar Unit Kegiatan Mahasiswa (UKM) yang berada di Fakultas Ekonomi UNS. Badan Pers Mahasiswa (BAPEMA) yang merupakan UKM di FE UNS yang bergerak di bidang PERS Mahasiswa bersilaturahim ke KEI. Acara ini bertempat di Ruang Sidang 2 FE UNS yang di mulai pada sekitar jam 16.00 WIB. ...

Direktorat Perbankan Syariah BI Punya Direktur Baru

zonaekis.com 1 maret 2012 Edy Setiadi mulai efektif bekerja dan menjabat sebagai direktur baru dari direktorat perbankan syariah Bank Indonesia (BI) yang sebelumnya sebagai Direktur Direktorat Kredit BPR dan UMKM.. Edy Setiadi menggantikan direktur yang sebelumnya yaitu Mulya E. Siregar yang saat ini menjadi Direktur Direktorat Penelitian dan Pengaturan Perbankan....